5 Tempat Rekomendasi Outdoor Photo Pre-Wedding di Serang, Anyer, Cilegon, Banten
   Pernikahan selalu menjadi hal yang menarik bagi pasangan yang akan  segera menyelenggarakannya. Bahagia, sedih dan juga cemas selalu  menyelimuti selama proses ini belom terselenggara, banyak hal yang harus  dipersiapkan dalam menyelenggarakan prosesi pernikahan. Salah satunya  dengan photo prewedding , banyak tema yang bisa digunakan untuk melakukan  photo prewedding . Ada pasangan yang photo prewedding berada di lokasi  outdoor  dan adapun yang berada di Indoor .   Buat kalian yang suka dengan adventure life, pasti kalian akan lebih  suka dengan suasana prewedding dilokasi outdoor.  Lokasi yang sering  digunakan biasanya pantai, bukit, ataupun lokasi yang memiliki  pemandangan yang amazziiinggg.    Nah bagaimana dengan lokasi photo prewedding di daerah banten.? berikut  ceritaweekend akan memberikan sedikit referensi mengenai lokasi photo outdoor  untuk melakukan prewedding . Suka atau tidak sukanya itu terserah  kalian, semoga kalian mendapatkan referensi untuk lokasi photo p...






















Comments
Post a Comment